Air Terjun Kembang Soka: Sensasi Segarnya Mandi di Air Kapur

 

Setelah melewatkan 9 jam perjalanan di atas kereta api ekonomi Progo, tibalah aku di stasiun Lempuyangan. Walaupun di kereta sempat tertidur sejenak, tapi rasa kantuk sepertinya masih enggan beranjak dari kepala. Dari Lempuyangan, perjalanan panjang masih berlanjut. Destinasi hari itu adalah menjelajah Kulonprogo untuk menceburkan diri di air sungai yang segar.

Lanjutkan membaca “Air Terjun Kembang Soka: Sensasi Segarnya Mandi di Air Kapur”

Dari Perbukitan Menoreh, Kami Belajar Arti Hidup

 

Jam telah menyentuh pukul satu dini hari. Delapan anak tergopoh-gopoh memasuki rumah seraya kedinginan, kelaparan, dan kelelahan akibat hujan-hujanan di lapangan kecamatan. Simbah yang telah tertidur jadi terbangun. Tak tega melihat kedelapan anaknya kedinginan, ia pun melupakan kantuknya, bergegas ke dapur, membuat perapian, dan memasak mie rebus untuk kami berdelapan.

Lanjutkan membaca “Dari Perbukitan Menoreh, Kami Belajar Arti Hidup”

Kedai Kopi Menoreh: Ketika Kudapan Desa Naik Kasta

Senyum lebar tersungging di wajah Pak Rohmat ketika mempersilahkan kami berdua masuk ke dalam kedainya yang sederhana. Hari itu di Sabtu pagi, kami adalah pengunjung pertama yang datang ke kedai kopi nan legendaris di perbukitan Menoreh.

Lanjutkan membaca “Kedai Kopi Menoreh: Ketika Kudapan Desa Naik Kasta”